Indikator Kinerja Utama Pemerintah Daerah Kota Mojokerto Tahun 2021

Laporan Akhir ini membahas berbagai indikator kinerja penyelenggaraan pemerintah daerah, tingkatan kinerja pemerintah daerah, tujuan dan manfaat pengukuran kinerja serta indikator kinerja utama kota Mojokerto tahun 2020. Penyusunan Indikator Kinerja Utama Pemerintah Daerah Kota Mojokerto dimaksudkan sebagai alat ukur pencapaian kinerja suatu kegiatan, program atau sasaran dan tujuan dalam bentuk keluaran (output), hasil (outcome), dampak (impact).

Data and Resources

Additional Info

Field Value
Author Dinas Komunikasi dan Informatika Kota Mojokerto
Last Updated Hunyo 5, 2024, 06:42 (UTC)
Created Hunyo 5, 2024, 06:42 (UTC)